Sebagai wujud transparansi dan akuntabilitas publik, Website PPID SMKN 1 Batusangkar hadir untuk memberikan layanan informasi secara cepat, tepat, dan mudah diakses oleh masyarakat. Melalui laman ini, Anda dapat memperoleh berbagai informasi terkait kebijakan, kegiatan, serta data publik lainnya yang dikelola oleh SMKN 1 Batusangkar.
Mari wujudkan budaya keterbukaan informasi demi terciptanya layanan pendidikan yang profesional, bersih, dan berintegritas.